Pages

Jumat, 21 Oktober 2011

Seorang Anak yang Cacat Fisik Menjadi Orang yang Sukses


Ada seorang anak laki-laki yang terlahir cacat. Ia bernama Jhon. Ia terlahir cacat yaitu tidak memiliki kedua tangan. Ketika bayi, Jhon pernah di beri alat bantu tangan, tetapi alat bantu tersebut tidak berfungsi dengan baik, maka alat bantu itu di lepas dari kedua tangan Jhon. Dokter berkata kepada kedua orang tua Jhon, agar Jhon tidak di biasakan menggunakan kaus kaki atau pun sepatu, dengan begitu Jhon akan terlatih melakukan sesuatu menggunakan kakinya. Pada saat Jhon dewasa, ia telah terlatih menggunakan kakinya. Jhon dapat menulis, melukis, memasak, dan menyetir mobil dengan kakinya. 
Dan sekarang Jhon telah menjadi orang yang berhasil, sekarang ia telah menjadi guru yang hebat. Ia mengadakan pertemuan kepada orang-orang, ia memberikan motivasi kepada orang-orang, seharusnya orang-orang yang memiliki fisik yang sempurna harus bersyukur telah mempunyai fisik yang sempurna.

0 komentar:

Posting Komentar

 

(c)2009 Luthfira Rizki Azizah. Based in Wordpress by wpthemesfree Created by Templates for Blogger